Gorontalo, 29 Agustus 2025 – Universitas Negeri Gorontalo (UNG) menjadi tuan rumah pelaksanaan Regional Meeting Yayasan Van Deventer-Maas Indonesia (YVDMI) yang diikuti oleh mahasiswa penerima beasiswa dari berbagai fakultas, termasuk dari Fakultas Hukum (FH) UNG. Kegiatan ini dirancang sebagai ajang memperkuat jejaring antar penerima beasiswa, […]
