Gorontalo, 12 Desember 2023 – Universitas Negeri Gorontalo (UNG) telah membuka periode pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT) untuk tahun ajaran 2023/2024. Proses pembayaran UKT dimulai sejak tanggal 11 Desember 2023 dan berakhir pada tanggal 12 Januari 2024 mendatang. Mahasiswa UNG diharapkan untuk segera melunasi kewajiban […]
