GORONTALO – Sebanyak 14 Personil TNI Yonif 713 Gorontalo berhasil menyandang gelar sarjana hukum (SH) di Fakultas Hukum, Univeristas Negeri Gorontalo (UNG). Keberhasilan para anggota TNI menyandang gelar sarjana hukum ini ditandai dengan pengukuhan gelar sarjana oleh Dekan Fakultas Hukum UNG, Prof. Dr. Fenty U […]
