Dosen Pendamping dan Mahasiswa FH UNG Ikut Meriahkan Program Kemendikbud “KMI EXPO”

Fakultas Hukum Universitas Negeri Gorontalo menjadi salah satu kontributor dalam kegiatan Kemdikbudristek yakni Kewirausahaan Mahasiswa Indonesia EXPO yang bertemakan Entrepreneurs Change to Good Life. Kegiatan tersebut adalah salah satu dari 3 kegiatan utama yang berada pada portal https://kesejahteraan.kemdikbud.go.id/ dimana KMI Expo adalah tempat bertemunya wirausaha mahasiswa […]

Dosen FH UNG Laksanakan Kegiatan Pelatihan Penulisan Referensi Digital

Dosen Fakultas Hukum, Universitas Negeri Gorontalo memberikan pelatihan penulisan referensi secara digital kepada mahasiswa. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Sabtu, 19 November 2022, di Fakultas Hukum, UNG. Pelatihan penulisan referensi secara digital tersebut menggunakan aplikasi Mendeley. Pemateri dalam kegiatan tersebut adalah Amanda Adelina Harun, S.H., M.H., […]

PPK ORMAWA FH UNG Canangkan Gema Tancap

Gorontalo, Tim Program Penguatan Kapasitas Organisasi Mahasiswa (PPK Ormawa) Fakultas Hukum UNG yang dinyatakan lolos saat ini tengah canangkan Gerakan Masyarakat Tanam Cabai (Gema Tancab) yang bertempat di Dusun Molotabu, Kecamatan Kabila Bone, Kabupaten Bone Bolango. Gerakan Masyarakat Tanam Cabai merupakan program yang juga saat […]