Gorontalo – Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Pemilu yang diselenggarakan oleh Universitas Negeri Gorontalo (UNG) bekerja sama dengan KPU Provinsi Gorontalo dan Bawaslu Provinsi Gorontalo telah berhasil meningkatkan angka partisipasi dalam Pemilu tahun 2024 di Provinsi Gorontalo. Ketua KPU Provinsi Gorontalo, Dr. Fadliyanto Koem, […]
