Menggali Nilai-Nilai Keadilan dan Merdeka Belajar: Sebuah Pengantar di PKKMB Mahkamah Fakultas Hukum UNG 2024

Pada acara PKKMB (Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru) Mahkamah Fakultas Hukum Universitas Negeri Gorontalo (UNG) 2024 yang berlangsung pada tanggal 15 Agustus 2024, Koordinator Program Studi Ilmu Hukum, Bapak Apripari, S.H., M.H., membuka kegiatan dengan menyampaikan sebuah adagium yang mendalam dari Domitius Annius Ulpianus: […]

Mengenal Ancaman Pidana Narkoba dan Pemenuhan Layanan Bantuan Hukum: Kerjasama LBH UNG dan Polres Pohuwato

Pada Kamis, 13 Juni 2024, bertempat di Lapangan Sorga Desa Sipayo, Kabupaten Pohuwato, akan diselenggarakan sebuah kegiatan bertajuk “Mengenal Ancaman Pidana Narkoba dan Pemenuhan Layanan Bantuan Hukum”. Kegiatan ini merupakan hasil kerjasama antara Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Universitas Negeri Gorontalo (UNG) dan Kepolisian Resor (Polres) […]

FH UNG Luncurkan Twibbon Resmi Sambut Dies Natalis Fakultas Hukum Universitas Negeri Gorontalo ke-9 Tahun

Gorontalo, 6 September 2023 – Fakultas Hukum Universitas Negeri Gorontalo (FH UNG) merayakan momen bersejarahnya dengan merilis Twibbon resmi dalam rangka menyambut Dies Natalis ke-9. Sejak berdiri pada tahun 2014, FH UNG telah mengukir prestasi dan berkembang pesat, membuktikan komitmennya untuk menjadi lembaga pendidikan hukum […]

Mahasiswa Fakultas Hukum Mulai Kegiatan KKN Tematik “Membangun Desa” di Desa Muara Bone, Kabupaten Bone Bolango

Kabupaten Bone Bolango, 18 Juli 2023 – Sebanyak kurang lebih 20 mahasiswa dari Fakultas Hukum Universitas Negeri Gorontalo telah diberangkatkan untuk mengikuti kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) tematik dengan tema “Membangun Desa” di Desa Muara Bone, Kabupaten Bone Bolango. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan kontribusi […]